KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Federal Reserve (The Fed) diperkirakan tetap mempertahankan suku bunga mendekati nol selama tiga tahun atau lebih dan nilai neraca akan melonjak di atas US$ 10 triliun. Hal ini dilakukan untuk menghidupkan kembali ekonomi Amerika Serikat (AS) di tengah badai resesi menurut para ekonom dalam survei Bloomberg. Dilansir dari Bloomberg, Jumat (24/4) lebih separuh dari 31 responden pada jejak pendapatan 20-23 April 2020 memperkirakan kisaran target untuk tingkat dana The Fed yang sekarang mencapai 0 – 0,25% dan diramalkan tidak akan naik hingga 2023. Sementara 22% responden lainnya menyebut sebelum tahun 2022. Baca Juga: Korea Selatan: Kemungkinan Kim Jong Un berusaha menghindari virus corona
The Fed diperkirakan akan pertahankan suku bunga mendekati nol hingga 2023
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Federal Reserve (The Fed) diperkirakan tetap mempertahankan suku bunga mendekati nol selama tiga tahun atau lebih dan nilai neraca akan melonjak di atas US$ 10 triliun. Hal ini dilakukan untuk menghidupkan kembali ekonomi Amerika Serikat (AS) di tengah badai resesi menurut para ekonom dalam survei Bloomberg. Dilansir dari Bloomberg, Jumat (24/4) lebih separuh dari 31 responden pada jejak pendapatan 20-23 April 2020 memperkirakan kisaran target untuk tingkat dana The Fed yang sekarang mencapai 0 – 0,25% dan diramalkan tidak akan naik hingga 2023. Sementara 22% responden lainnya menyebut sebelum tahun 2022. Baca Juga: Korea Selatan: Kemungkinan Kim Jong Un berusaha menghindari virus corona