WHASINGTON. Perbankan di Amerika Serikat (AS) kukuh mengetatkan pemberian kredit kepada investor sepanjang 2011 hingga awal 2012. Meskipun, sejatinya permintaan kredit tersebut meningkat, bank masih mengkhawatirkan krisis global yang menghinggapi Benua Biru. Kondisi ini menjadi ilustrasi bahwa situasi Eropa menjadi salah satu penghambat pemulihan ekonomi Paman Sam. Berdasarkan survei yang dilakukan oleh The Federal Reserve, jumlah kredit sektor komersial dan industri sedikit berubah meskipun bank mencatat kenaikan permohonan kredit khususnya dari perusahaan kecil yang menggantungkan pendanaan dari bank untuk ekspansi.
The Fed : Kredit perbankan semakin ketat
WHASINGTON. Perbankan di Amerika Serikat (AS) kukuh mengetatkan pemberian kredit kepada investor sepanjang 2011 hingga awal 2012. Meskipun, sejatinya permintaan kredit tersebut meningkat, bank masih mengkhawatirkan krisis global yang menghinggapi Benua Biru. Kondisi ini menjadi ilustrasi bahwa situasi Eropa menjadi salah satu penghambat pemulihan ekonomi Paman Sam. Berdasarkan survei yang dilakukan oleh The Federal Reserve, jumlah kredit sektor komersial dan industri sedikit berubah meskipun bank mencatat kenaikan permohonan kredit khususnya dari perusahaan kecil yang menggantungkan pendanaan dari bank untuk ekspansi.