JAKARTA. Koreksi yang dialami USD menyeret mata uang Negeri Paman Sam ini terkoreksi di hadapan yen. Meski tren pasangan belum berubah, tapi USD/JPY masih terus merunduk untuk jangka pendek. Mengutip Bloomberg, Rabu (3/2) pukul 17.05 WIB pasangan USD/JPY merunduk 0,28% di level 119,63 dibanding hari sebelumnya. Alwy Assegaf, Analis SoeGee Futures menuturkan koreksi USD jadi penyebabnya. Sajian data ekonomi Amerika Serikat yang tidak prima beberapa waktu terakhir jadi penyebab kempisnya harapan kenaikan suku bunga The Fed. Hal ini menjegal langkah the greenback.
The Greenback menukik di hadapan yen
JAKARTA. Koreksi yang dialami USD menyeret mata uang Negeri Paman Sam ini terkoreksi di hadapan yen. Meski tren pasangan belum berubah, tapi USD/JPY masih terus merunduk untuk jangka pendek. Mengutip Bloomberg, Rabu (3/2) pukul 17.05 WIB pasangan USD/JPY merunduk 0,28% di level 119,63 dibanding hari sebelumnya. Alwy Assegaf, Analis SoeGee Futures menuturkan koreksi USD jadi penyebabnya. Sajian data ekonomi Amerika Serikat yang tidak prima beberapa waktu terakhir jadi penyebab kempisnya harapan kenaikan suku bunga The Fed. Hal ini menjegal langkah the greenback.