KONTAN.CO.ID - NEW DELHI. Lebih dari seribu pilot dari maskapai Jet Airways mogok terbang. Hal ini setelah para pilot dari maskapai yang punya masalah keuangan tersebut berbulan-bulan tak digaji. Seperti diberitakan Reuters, Jet Airways saat ini sedang dibebani oleh hutang bank senilai lebih dari US$ 1,2 miliar hutang bank. Di tengah kesulitan tersebut, maskapai ini makin tertatih-tatih karena belum menerima pinjaman yang dijanjikan sebesar US$ 217 juta. "Pilot belum dibayar selama tiga bulan terakhir," kata salah satu pilot, Kapten Karan Chopra.
Tiga bulan tak digaji, seribu pilot Jet Airways mogok terbang
KONTAN.CO.ID - NEW DELHI. Lebih dari seribu pilot dari maskapai Jet Airways mogok terbang. Hal ini setelah para pilot dari maskapai yang punya masalah keuangan tersebut berbulan-bulan tak digaji. Seperti diberitakan Reuters, Jet Airways saat ini sedang dibebani oleh hutang bank senilai lebih dari US$ 1,2 miliar hutang bank. Di tengah kesulitan tersebut, maskapai ini makin tertatih-tatih karena belum menerima pinjaman yang dijanjikan sebesar US$ 217 juta. "Pilot belum dibayar selama tiga bulan terakhir," kata salah satu pilot, Kapten Karan Chopra.