JAKARTA. Sejumlah pimpinan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) hari ini mendatangi kantor Wakil Presiden Jusuf Kalla, di Jalan Veteran Jakarta. Tampak pimpinan KPK yang hadir diantaranya, Ketua KPK Harry Azhar Azis, Wakil Ketua BPK Sapto Amal, dan delapan anggotanya. Harry dan jajarannya tiba di kantor wapres sekitar pukul 13.20 WIB, tetapi tak sampai satu jam pertemuan tersebut sudah selesai. Dalam keterangannya, Harry mengatakan, kedatangannya terkait menjalin komunikasi dengan pemerintah. Ada beberapa hal yang dibahas antara BPK dengan JK, pertama soal perubahan sistim pelaporan keuangan pemerintah dari sistim cash basis menjadi akrual basis. Sistim akrual basis ini sudah harus dilakukan mulai tahun 2015.
Tiga hal jadi pembahasan Ketua BPK dan Wapres JK
JAKARTA. Sejumlah pimpinan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) hari ini mendatangi kantor Wakil Presiden Jusuf Kalla, di Jalan Veteran Jakarta. Tampak pimpinan KPK yang hadir diantaranya, Ketua KPK Harry Azhar Azis, Wakil Ketua BPK Sapto Amal, dan delapan anggotanya. Harry dan jajarannya tiba di kantor wapres sekitar pukul 13.20 WIB, tetapi tak sampai satu jam pertemuan tersebut sudah selesai. Dalam keterangannya, Harry mengatakan, kedatangannya terkait menjalin komunikasi dengan pemerintah. Ada beberapa hal yang dibahas antara BPK dengan JK, pertama soal perubahan sistim pelaporan keuangan pemerintah dari sistim cash basis menjadi akrual basis. Sistim akrual basis ini sudah harus dilakukan mulai tahun 2015.