KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Jenderal Ketahanan, Perwilayahan dan Akses Industri Internasional Eko Cahyanto melihat, perekonomian global dan Indonesia mengalami perbaikan secara signifikan. Ia melihat ada tiga indikator yang membuat pertumbuhan ekonomi Indonesia mengalami perbaikan. Pertama, menurutnya ini terlihat dari Purchasing Manager Index (PMI) Manufaktur Indonesia November 2021 yang berada di poin 53,9 melampaui PMI Manufaktur rata-rata Asia Tenggara yang berada di angka 52,3 dan negara-negara lain seperti Korea Selatan dan China yang masing-masing berada di angka 50,9 dan 49,9.
Tiga indikator perekonomian Indonesia mengalami perbaikan secara signifikan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Jenderal Ketahanan, Perwilayahan dan Akses Industri Internasional Eko Cahyanto melihat, perekonomian global dan Indonesia mengalami perbaikan secara signifikan. Ia melihat ada tiga indikator yang membuat pertumbuhan ekonomi Indonesia mengalami perbaikan. Pertama, menurutnya ini terlihat dari Purchasing Manager Index (PMI) Manufaktur Indonesia November 2021 yang berada di poin 53,9 melampaui PMI Manufaktur rata-rata Asia Tenggara yang berada di angka 52,3 dan negara-negara lain seperti Korea Selatan dan China yang masing-masing berada di angka 50,9 dan 49,9.