JAKARTA. Bau mulut kerap mengganggu dan membuat Anda tak percaya diri terutama di bulan puasa. Jangan khawatir, maksimalkan ibadah Anda selama bulan puasa yang tinggal satu pekan lagi dan jaga aroma mulut dengan tiga langkah berikut ini. Berikut uraiannya: Air liur “teman baik” Anda Dr. Brian Kantor, Lowenberg dari Lituchy & Kantor, mengatakan, saliva atau air liur mengandung oksigen tinggi yang bisa membunuh bakteri.
Tiga langkah hindari bau mulut saat berpuasa
JAKARTA. Bau mulut kerap mengganggu dan membuat Anda tak percaya diri terutama di bulan puasa. Jangan khawatir, maksimalkan ibadah Anda selama bulan puasa yang tinggal satu pekan lagi dan jaga aroma mulut dengan tiga langkah berikut ini. Berikut uraiannya: Air liur “teman baik” Anda Dr. Brian Kantor, Lowenberg dari Lituchy & Kantor, mengatakan, saliva atau air liur mengandung oksigen tinggi yang bisa membunuh bakteri.