KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga komoditas timah ekspor yang diperdagangkan Indonesia Commodity and Derivative Exchange (ICDX) berada di level US$ 21.000 per ton pada penutupan Selasa (10/10). Pada perdagangan hari ini, hanya ada dua varian yang ditransaksikan para pelaku pasar, yaitu TINPB100 sebanyak 70 lot dan varian Bulletin TINPB200 sebanyak 5 lot. Total volume transaksi timah hari ini sebanyak 75 lot. Dengan demikian, sepanjang Oktober 2017 dalam tujuh hari perdagangan, volume transaksi timah ekspor ICDX mencapai 288 lot. Dari perdagangan ini, varian yang mendominasi transaksi di ICDX adalah TINPB300 dengan transaksi sebanyak 238 lot.
Timah ekspor ICDX melejit ke US$ 21.000
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga komoditas timah ekspor yang diperdagangkan Indonesia Commodity and Derivative Exchange (ICDX) berada di level US$ 21.000 per ton pada penutupan Selasa (10/10). Pada perdagangan hari ini, hanya ada dua varian yang ditransaksikan para pelaku pasar, yaitu TINPB100 sebanyak 70 lot dan varian Bulletin TINPB200 sebanyak 5 lot. Total volume transaksi timah hari ini sebanyak 75 lot. Dengan demikian, sepanjang Oktober 2017 dalam tujuh hari perdagangan, volume transaksi timah ekspor ICDX mencapai 288 lot. Dari perdagangan ini, varian yang mendominasi transaksi di ICDX adalah TINPB300 dengan transaksi sebanyak 238 lot.