KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten perkebunan kelapa sawit terpadu PT Eterindo Wahanatama Tbk (ETWA) masih terus akan fokus pada aksi korporasi berupa private placement. Sebagai informasi ETWA berencana melakukan private placement dengan merilis maksimal 3,7 miliar saham. Porsi saham itu setara 79,26% dari modal ditempatkan dan disetor setelah konversi utang menjadi saham dan private placement. Direktur PT Eterindo Wahanatama Tbk Azwar Alinuddin mengungkapkan jika penyetoran modal baru yang diperoleh dari PMTHMETD direncanakan, setelah dikurangi dengan seluruh biaya emisi, akan digunakan untuk rehabilitasi kebun sekitar 42% dan untuk uang muka pembangunan PKS sekitar 58%.
Tingkatkan produktifitas lahan, Eterindo Wahanatama (ETWA) fokus tambah modal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten perkebunan kelapa sawit terpadu PT Eterindo Wahanatama Tbk (ETWA) masih terus akan fokus pada aksi korporasi berupa private placement. Sebagai informasi ETWA berencana melakukan private placement dengan merilis maksimal 3,7 miliar saham. Porsi saham itu setara 79,26% dari modal ditempatkan dan disetor setelah konversi utang menjadi saham dan private placement. Direktur PT Eterindo Wahanatama Tbk Azwar Alinuddin mengungkapkan jika penyetoran modal baru yang diperoleh dari PMTHMETD direncanakan, setelah dikurangi dengan seluruh biaya emisi, akan digunakan untuk rehabilitasi kebun sekitar 42% dan untuk uang muka pembangunan PKS sekitar 58%.