JAKARTA. Harga komoditas yang berfluktuasi membuat PT Timah (Persero) Tbk (TINS) perlu berpikir kreatif demi kelangsungan bisnisnya. Emiten tambang timah pelat merah ini pun ingin menggenjot bisnis hilirnya. “Hilirasi yang kita coba tingkatkan. Bukan hanya produksi logam, tapi barang dari hasil produksi logam itu,” kata Agung Nuroho, Sekretaris Perusahaan TINS, kepada KONTAN, Kamis, (19/3). Ia menjelaskan bahwa TINS tengah dalam pembangunan pabrik tin chemical. Agung bilang, TINS telah memiliki bisnis itu sebelumnya. Namun, bahan bakunya masih masih dibeli dari luar negeri. Lalu dengan adanya pabrik tin chemical tersebut, TINS tak perlu lagi mengimpor.
TINS genjot bisnis hilirnya
JAKARTA. Harga komoditas yang berfluktuasi membuat PT Timah (Persero) Tbk (TINS) perlu berpikir kreatif demi kelangsungan bisnisnya. Emiten tambang timah pelat merah ini pun ingin menggenjot bisnis hilirnya. “Hilirasi yang kita coba tingkatkan. Bukan hanya produksi logam, tapi barang dari hasil produksi logam itu,” kata Agung Nuroho, Sekretaris Perusahaan TINS, kepada KONTAN, Kamis, (19/3). Ia menjelaskan bahwa TINS tengah dalam pembangunan pabrik tin chemical. Agung bilang, TINS telah memiliki bisnis itu sebelumnya. Namun, bahan bakunya masih masih dibeli dari luar negeri. Lalu dengan adanya pabrik tin chemical tersebut, TINS tak perlu lagi mengimpor.