KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Musibah kebakaran rumah bisa terjadi kepada siapa saja. Untuk meminimalisir kerugian saat kebakaran terjadi, ada baiknya simak tips aman agar rumah tidak terbakar akibat konsleting dari PT Asuransi Adira Dinamika atau Adira Insurance. 1. Gunakan peralatan elektronik sesuai prosedur. Jangan membiasakan diri menggunakan listrik paralel dan menggunakan stop kontak yang bertumpuk-tumpuk karena mudah memicu hubungan arus pendek. Serta hindari menggunakan peralatan elektronik dalam jangka waktu yang sangat lama. Peralatan elektronik yang overheat akan lebih mudah memicu hubungan arus pendek. Tidak hanya itu, harus menggunakan kabel listrik yang sesuai dengan kapasitas listriknya. 2. Perhatikan daya listrik Penggunaan peralatan elektronik perlu memperhatikan daya yang sesuai dengan daya listrik tempat tinggal. Sebab penggunaan listrik yang melebihi kapasitas daya yang ada, dapat berpotensi mengalami kebakaran. Perhatikan daya listrik pada setiap barang yang kita pakai dari kardus tempat penyimpanan.
Tips aman dari Adira Insurance agar rumah tidak terbakar akibat konsleting
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Musibah kebakaran rumah bisa terjadi kepada siapa saja. Untuk meminimalisir kerugian saat kebakaran terjadi, ada baiknya simak tips aman agar rumah tidak terbakar akibat konsleting dari PT Asuransi Adira Dinamika atau Adira Insurance. 1. Gunakan peralatan elektronik sesuai prosedur. Jangan membiasakan diri menggunakan listrik paralel dan menggunakan stop kontak yang bertumpuk-tumpuk karena mudah memicu hubungan arus pendek. Serta hindari menggunakan peralatan elektronik dalam jangka waktu yang sangat lama. Peralatan elektronik yang overheat akan lebih mudah memicu hubungan arus pendek. Tidak hanya itu, harus menggunakan kabel listrik yang sesuai dengan kapasitas listriknya. 2. Perhatikan daya listrik Penggunaan peralatan elektronik perlu memperhatikan daya yang sesuai dengan daya listrik tempat tinggal. Sebab penggunaan listrik yang melebihi kapasitas daya yang ada, dapat berpotensi mengalami kebakaran. Perhatikan daya listrik pada setiap barang yang kita pakai dari kardus tempat penyimpanan.