JAKARTA. Kelompok masyarakat yang mengatasnamakan Deklarasi Rakyat untuk Blok Mahakam menuntut pengembalian Blok Mahakam ke tangan pemerintah. Saat ini, Blok Mahakam dikelola oleh kontraktor migas asal Perancis, Total E&P Indonesie. Hal tersebut disampaikan dalam acara deklarasi gerakan damai 'Rebut Mahakam dan Kembalikan Blok Mahakam kepada Rakyat Indonesia' di Kompleks Parlemen, Senayan (28/10). Para deklarator yang terdiri dari beberapa tokoh nasional seperti, Efendi Ghazali, Lili Wachid, Marwan Batubara, dan Kurtubi menuntut pemerintah segera mengambil lima langkah untuk mengembalikan Blok Mahakam kepada pemerintah sesuai amanat Pasal 33 UUD 1945.
Tokoh migas tuntut Blok Mahakam kembali ke negara
JAKARTA. Kelompok masyarakat yang mengatasnamakan Deklarasi Rakyat untuk Blok Mahakam menuntut pengembalian Blok Mahakam ke tangan pemerintah. Saat ini, Blok Mahakam dikelola oleh kontraktor migas asal Perancis, Total E&P Indonesie. Hal tersebut disampaikan dalam acara deklarasi gerakan damai 'Rebut Mahakam dan Kembalikan Blok Mahakam kepada Rakyat Indonesia' di Kompleks Parlemen, Senayan (28/10). Para deklarator yang terdiri dari beberapa tokoh nasional seperti, Efendi Ghazali, Lili Wachid, Marwan Batubara, dan Kurtubi menuntut pemerintah segera mengambil lima langkah untuk mengembalikan Blok Mahakam kepada pemerintah sesuai amanat Pasal 33 UUD 1945.