KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengklaim sejumlah tokoh yang dipanggil oleh Presiden terpilih Prabowo Subianto sudah bersedia untuk menjadi menteri dalam pemerintahannya mendatang. Diketahui, hari ini sejumlah tokoh dipanggil kediaman Prabowo, Jalan Kertanegara 4, Jakarta Selatan. "Iya rencananya sih seperti itu, diundang calon menteri yang kemarin sudah menandatangani kesediaan membantu," kata Dasco di gedung DPR, Jakarta, Senin (14/10/2024).
Tokoh yang Dipanggil Prabowo Bersedia Jadi Menteri
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengklaim sejumlah tokoh yang dipanggil oleh Presiden terpilih Prabowo Subianto sudah bersedia untuk menjadi menteri dalam pemerintahannya mendatang. Diketahui, hari ini sejumlah tokoh dipanggil kediaman Prabowo, Jalan Kertanegara 4, Jakarta Selatan. "Iya rencananya sih seperti itu, diundang calon menteri yang kemarin sudah menandatangani kesediaan membantu," kata Dasco di gedung DPR, Jakarta, Senin (14/10/2024).