JAKARTA. Pengembangan infrastruktur selalu memicu kenaikan harga lahan dan properti di sekitarnya. Semakin baik kondisi infrastruktur dan aksesibilitasnya, akan semakin menjulang pula harga lahan dan propertinya. Pembangunan Tol Cimanggis-Cibitung, salah satunya. Menurut Director Research and Advisory Cushman and Wakefield Indonesia Arief Rahardjo, mendorong peningkatan harga lahan dan properti, khususnya untuk kelas menengah ke bawah, dan kelas bawah. "Dilaksanakannya ground breaking Light Rapid Transit (LRT) dan Jakan Tol Cimanggis-Cibitung berdampak pada perubahan harga lahan dan properti dengan rentang sebesar 20% hingga 30%,"tutur Arief, Kamis (15/10).
Tol & LRT picu harga lahan di Cibubur makin tinggi
JAKARTA. Pengembangan infrastruktur selalu memicu kenaikan harga lahan dan properti di sekitarnya. Semakin baik kondisi infrastruktur dan aksesibilitasnya, akan semakin menjulang pula harga lahan dan propertinya. Pembangunan Tol Cimanggis-Cibitung, salah satunya. Menurut Director Research and Advisory Cushman and Wakefield Indonesia Arief Rahardjo, mendorong peningkatan harga lahan dan properti, khususnya untuk kelas menengah ke bawah, dan kelas bawah. "Dilaksanakannya ground breaking Light Rapid Transit (LRT) dan Jakan Tol Cimanggis-Cibitung berdampak pada perubahan harga lahan dan properti dengan rentang sebesar 20% hingga 30%,"tutur Arief, Kamis (15/10).