KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Totalindo Eka Persada Tbk (TOPS) membidik target kontrak baru sebesar Rp 1,5 triliun di tahun ini. Sekretaris Perusahaan Totalindo Eka Persada Novita Festiani menyebutkan target yang bidik itu didorong dari optimisme perseroan dalam melihat peluang di sektor infrastruktur dan industrial building. Hal itu mengacu juga kepada Perpres No. 18 Tahun 2020 tentang Proyek Prioritas Strategis. “Ini adalah kabar baik bagi kontraktor swasta di Tanah Air khususnya Totalindo untuk ikut terlibat dalam proyek pembangunan nasional yang diinisiasi pemerintah,” kata dia saat dihubungi Kontan.co.id, Kamis (29/7). Ia juga mengatakan bahwa saat ini perusahaan terus mengikuti tender proyek yang sedang berlangsung dan telah memasuki tahap akhir. Namun sayangnya ia belum dapat menyampaikan secara detail terkait tander tersebut.
Totalindo Eka Persada (TOPS) bidik kontrak baru Rp 1,5 triliun hingga akhir tahun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Totalindo Eka Persada Tbk (TOPS) membidik target kontrak baru sebesar Rp 1,5 triliun di tahun ini. Sekretaris Perusahaan Totalindo Eka Persada Novita Festiani menyebutkan target yang bidik itu didorong dari optimisme perseroan dalam melihat peluang di sektor infrastruktur dan industrial building. Hal itu mengacu juga kepada Perpres No. 18 Tahun 2020 tentang Proyek Prioritas Strategis. “Ini adalah kabar baik bagi kontraktor swasta di Tanah Air khususnya Totalindo untuk ikut terlibat dalam proyek pembangunan nasional yang diinisiasi pemerintah,” kata dia saat dihubungi Kontan.co.id, Kamis (29/7). Ia juga mengatakan bahwa saat ini perusahaan terus mengikuti tender proyek yang sedang berlangsung dan telah memasuki tahap akhir. Namun sayangnya ia belum dapat menyampaikan secara detail terkait tander tersebut.