KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Toyota Motor Corporation (TMC) sebagai prinsipal atau induk perusahaan, sudah menyatakan bahwa Toyota tidak keberatan untuk melakukan produksi lokal mobil berteknologi hybrid di Indonesia. Hanya saja, masih harus menunggu peraturan dari pemerintah. Merek otomotif asal Jepang itu masih menunggu regulasi atau aturan dari pemerintah terkait program Low Carbon Emission Vehicle (LCEV). Direktur Pemasaran PT Toyota Astra Motor (TAM) Anton Jimmy, mengatakan, apabila mengutip dari pernyataan Presiden TMC Akio Toyoda, maka prinsipal pun tidak masalah memberikan kewenangan kepada Toyota Indonesia untuk merakit lokal mobil hibrida.
Toyota akan melakukan produksi lokal mobil berteknologi hybrid
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Toyota Motor Corporation (TMC) sebagai prinsipal atau induk perusahaan, sudah menyatakan bahwa Toyota tidak keberatan untuk melakukan produksi lokal mobil berteknologi hybrid di Indonesia. Hanya saja, masih harus menunggu peraturan dari pemerintah. Merek otomotif asal Jepang itu masih menunggu regulasi atau aturan dari pemerintah terkait program Low Carbon Emission Vehicle (LCEV). Direktur Pemasaran PT Toyota Astra Motor (TAM) Anton Jimmy, mengatakan, apabila mengutip dari pernyataan Presiden TMC Akio Toyoda, maka prinsipal pun tidak masalah memberikan kewenangan kepada Toyota Indonesia untuk merakit lokal mobil hibrida.