KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mengecam dengan keras tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur yang menewaskan lebih dari seratus korban jiwa. Ketua Pengurus Harian YLKI Tulus Abadi mengatakan, tragedi Kanjuruhan tersebut harus diusut tuntas, dari mulai penyelenggaran, pemilihan tempat, sampai tindakan di lapangan oleh kepolisian. YLKI juga meminta adanya pembentukan tim investigasi independen tragedi sepakbola di Stadion Kanjuruhan tersebut.
Tragedi Sepakbola di Kanjuruhan, YLKI Minta Pembentukan Tim Investigasi Independen
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mengecam dengan keras tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur yang menewaskan lebih dari seratus korban jiwa. Ketua Pengurus Harian YLKI Tulus Abadi mengatakan, tragedi Kanjuruhan tersebut harus diusut tuntas, dari mulai penyelenggaran, pemilihan tempat, sampai tindakan di lapangan oleh kepolisian. YLKI juga meminta adanya pembentukan tim investigasi independen tragedi sepakbola di Stadion Kanjuruhan tersebut.