KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Transaksi nasabah perbankan melalui mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) semakin mengalami penurunan seiring bergesernya transaksi ke kanal-kanal digital. Transaksi non tunai nasabah yang selama sebelumnya banyak dilakukan di ATM mulai pindah ke mobile banking atau internet banking sejalan dengan transformasi digital yang dilakukan perbankan. Berdasarkan data Bank Indonesia (BI), jumlah transaksi ATM sepanjang lima bulan pertama tahun ini mencapai 2,55 miliar transaksi. Angka tersebut turun 3,52% dari periode yang sama tahun 2021 yang masih mencapai 2,64 miliar transaksi. Ini diantaranya digunakan untuk tarik tunai, transfer intrabank dan transfer antar bank.
Jumlah Transaksi di ATM hingga Mei Capai 2,55 Miliar, Transaksi Tunai Alami Kenaikan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Transaksi nasabah perbankan melalui mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) semakin mengalami penurunan seiring bergesernya transaksi ke kanal-kanal digital. Transaksi non tunai nasabah yang selama sebelumnya banyak dilakukan di ATM mulai pindah ke mobile banking atau internet banking sejalan dengan transformasi digital yang dilakukan perbankan. Berdasarkan data Bank Indonesia (BI), jumlah transaksi ATM sepanjang lima bulan pertama tahun ini mencapai 2,55 miliar transaksi. Angka tersebut turun 3,52% dari periode yang sama tahun 2021 yang masih mencapai 2,64 miliar transaksi. Ini diantaranya digunakan untuk tarik tunai, transfer intrabank dan transfer antar bank.