JAKARTA. Ramainya perdagangan berbasis onlie alias e-commerce membuat perbankan kecipratan berkah. Contohnya PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Hingga Maret 2016, bank pelat merah tersebut sudah memfasilitasi transaksi e-commerce hingga Rp 1,013 triliun atau naik dua kali lipat dari periode yang sama tahun lalu Rp 500 miliar. Sekretaris Perusahaan Bank Mandiri Rohan hafas mengatakan, dari nilai transaksi tersebut channel pembayaran yang paling sering digunakan adalah kartu kredit yang mencapai 45%, lalu ATM sebesar 38% dan sisanya layanan mandiri clickpay dan mandiri e-cash.
Transaksi e-commerce Mandiri tembus 1 triliun
JAKARTA. Ramainya perdagangan berbasis onlie alias e-commerce membuat perbankan kecipratan berkah. Contohnya PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Hingga Maret 2016, bank pelat merah tersebut sudah memfasilitasi transaksi e-commerce hingga Rp 1,013 triliun atau naik dua kali lipat dari periode yang sama tahun lalu Rp 500 miliar. Sekretaris Perusahaan Bank Mandiri Rohan hafas mengatakan, dari nilai transaksi tersebut channel pembayaran yang paling sering digunakan adalah kartu kredit yang mencapai 45%, lalu ATM sebesar 38% dan sisanya layanan mandiri clickpay dan mandiri e-cash.