JAKARTA. PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) dan PT Mass Rapid Transjakarta (MRT) Jakarta menyatakan jarak antara Halte CSW di koridor 13 dengan stasiun MRT terdekat adalah sekitar 125 meter. Stasiun MRT terdekat adalah Stasiun Masjid Al Azhar. Direktur Utama PT Transjakarta Budi Kaliwono menjelaskan, secara posisi, jarak antara halte Transjakarta CSW ke stasiun MRT Masjid Al Azhar sebenarnya hanya 50 meter. Namun, dia menyebut, bagian tersebut tidak memungkinkan untuk dibangun pintu masuk dan keluar. "Jarak halte ke ujung stasiun cuma 50 meter. Tapi yang diambil adalah yang 125 meter dari halte Transjakarta," kata Budi saat menggelar konferensi pers, di Balai Kota, Selasa (31/1).
Transjakarta dan MRT jawab kritikan cagub Anies
JAKARTA. PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) dan PT Mass Rapid Transjakarta (MRT) Jakarta menyatakan jarak antara Halte CSW di koridor 13 dengan stasiun MRT terdekat adalah sekitar 125 meter. Stasiun MRT terdekat adalah Stasiun Masjid Al Azhar. Direktur Utama PT Transjakarta Budi Kaliwono menjelaskan, secara posisi, jarak antara halte Transjakarta CSW ke stasiun MRT Masjid Al Azhar sebenarnya hanya 50 meter. Namun, dia menyebut, bagian tersebut tidak memungkinkan untuk dibangun pintu masuk dan keluar. "Jarak halte ke ujung stasiun cuma 50 meter. Tapi yang diambil adalah yang 125 meter dari halte Transjakarta," kata Budi saat menggelar konferensi pers, di Balai Kota, Selasa (31/1).