KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dalam peran aktifnya mendorong pemulihan sektor pariwisata Indonesia, perusahaan teknologi penyedia layanan perjalanan dan gaya hidup terdepan di Asia Tenggara Traveloka berhasil mencatat beberapa pencapaian dari program promosi Traveloka EPIC SALE yang diadakan pada 5 November - 11 November 2020 lalu. Shirley Lesmana, VP Marketing Accommodation Traveloka mengungkapkan, berbagai kota tujuan populer staycation dan roadtrip seperti Jakarta, Puncak, Bogor, Bandung, Yogyakarta, Malang, dan Surabaya masih memiliki animo tinggi. Adanya animo tinggi terhadap destinasi domestik yang mengedepankan keindahan alam juga tercermin dari kenaikan permintaan yang tinggi untuk Bali, Labuan Bajo, Lombok, dan Banyuwangi.
Traveloka gelar EPIC SALE 2020, Staycation dan Roadtrip jadi tren favorit pengguna
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dalam peran aktifnya mendorong pemulihan sektor pariwisata Indonesia, perusahaan teknologi penyedia layanan perjalanan dan gaya hidup terdepan di Asia Tenggara Traveloka berhasil mencatat beberapa pencapaian dari program promosi Traveloka EPIC SALE yang diadakan pada 5 November - 11 November 2020 lalu. Shirley Lesmana, VP Marketing Accommodation Traveloka mengungkapkan, berbagai kota tujuan populer staycation dan roadtrip seperti Jakarta, Puncak, Bogor, Bandung, Yogyakarta, Malang, dan Surabaya masih memiliki animo tinggi. Adanya animo tinggi terhadap destinasi domestik yang mengedepankan keindahan alam juga tercermin dari kenaikan permintaan yang tinggi untuk Bali, Labuan Bajo, Lombok, dan Banyuwangi.