MOMSMONEY.ID - Analis BRI Danareksa Sekuritas dalam risetnya Selasa (9/7) memproyeksikan, posisi Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG dalam posisi tren bearish yang mulai melambat. Posisi IHSG pada saat ini tampaknya sedang menguji resisten di level 7.253. Pada jangka pendek, IHSG diproyeksikan akan terkoreksi dengan support sementara pada level 7.100. Baca Juga: Hati-Hati IHSG Rawan Koreksi, Berikut Proyeksi dan Rekomendasi Saham 9 Juli 2024
Tren Bearish IHSG Mulai Melambat, Berikut Proyeksi dari Analis BRI Danareksa
MOMSMONEY.ID - Analis BRI Danareksa Sekuritas dalam risetnya Selasa (9/7) memproyeksikan, posisi Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG dalam posisi tren bearish yang mulai melambat. Posisi IHSG pada saat ini tampaknya sedang menguji resisten di level 7.253. Pada jangka pendek, IHSG diproyeksikan akan terkoreksi dengan support sementara pada level 7.100. Baca Juga: Hati-Hati IHSG Rawan Koreksi, Berikut Proyeksi dan Rekomendasi Saham 9 Juli 2024