KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,16% atau 12,54 poin ke 7.772,60 hingga akhir perdagangan pada Senin (21/10). Head Customer Literation and Education Kiwoom Sekuritas, Oktavianus Audi memperkirakan IHSG pada Selasa (22/10) bergerak mixed cenderung menguat terbatas dalam rentang level support 7.700 dan resistance 7.825 dengan indikator MACD masih menunjukkan tren penguatan. Audi menjelaskan sentimen dari kenaikan harga emas yang mencetak rekor tertinggi baru di tengah tensi geopolitik di Timur Tengah yang kian intens serta pelonggaran kebijakan moneter dari bank sentral menjadi pendorong. Hal ini juga menjadi sentimen positif untuk emiten produsen emas.
Tren Bullish IHSG Berlanjut, Cermati Saham Rekomendasi Analis pada Selasa (22/10)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,16% atau 12,54 poin ke 7.772,60 hingga akhir perdagangan pada Senin (21/10). Head Customer Literation and Education Kiwoom Sekuritas, Oktavianus Audi memperkirakan IHSG pada Selasa (22/10) bergerak mixed cenderung menguat terbatas dalam rentang level support 7.700 dan resistance 7.825 dengan indikator MACD masih menunjukkan tren penguatan. Audi menjelaskan sentimen dari kenaikan harga emas yang mencetak rekor tertinggi baru di tengah tensi geopolitik di Timur Tengah yang kian intens serta pelonggaran kebijakan moneter dari bank sentral menjadi pendorong. Hal ini juga menjadi sentimen positif untuk emiten produsen emas.