KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Donald Trump telah memperingatkan Iran untuk "berhati-hati dengan ancaman" karena mereka dapat "kembali menggigit Anda" dalam menanggapi sumpah Teheran akan melebihi tingkat pengayaan uranium dari yang telah disepakati dalam kesepakatan nuklir 2015. Presiden Hassan Rouhani menegaskan kembali pada hari Rabu bahwa negaranya akan melebihi tingkat pengayaan yang ditetapkan dalam perjanjian karena sanksi AS. “Pada 7 Juli, tingkat pengayaan kami tidak lagi 3,67%. Kami akan mengesampingkan komitmen ini. Kami akan meningkatkan (tingkat pengayaan) melampaui 3,67% menjadi sebanyak yang kami inginkan, sebanyak yang diperlukan, sebanyak yang kami butuhkan,” kata Rouhani dalam rapat kabinet.
Trump memperingatkan Iran atas ancaman nuklir
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Donald Trump telah memperingatkan Iran untuk "berhati-hati dengan ancaman" karena mereka dapat "kembali menggigit Anda" dalam menanggapi sumpah Teheran akan melebihi tingkat pengayaan uranium dari yang telah disepakati dalam kesepakatan nuklir 2015. Presiden Hassan Rouhani menegaskan kembali pada hari Rabu bahwa negaranya akan melebihi tingkat pengayaan yang ditetapkan dalam perjanjian karena sanksi AS. “Pada 7 Juli, tingkat pengayaan kami tidak lagi 3,67%. Kami akan mengesampingkan komitmen ini. Kami akan meningkatkan (tingkat pengayaan) melampaui 3,67% menjadi sebanyak yang kami inginkan, sebanyak yang diperlukan, sebanyak yang kami butuhkan,” kata Rouhani dalam rapat kabinet.