KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berupaya menyerang upaya penghitungan suara yang sah dalam pernyataan dari Gedung Putih Rabu (4/11) pagi. Trump menuding telah terjadi kecurangan dan meminta penghitungan suara dihentikan. Seruan Trump ini menunjukkan upaya untuk menghitung semua surat suara sama dengan mencabut hak para pendukungnya. "Jutaan dan jutaan orang memilih kami," kata Trump di East Room seperti dilansir CNN. "Sekelompok orang yang sangat sedih sedang mencoba untuk mencabut hak kelompok orang itu," tambahnya.
Trump tiba-tiba minta proses penghitungan suara disetop dan tuding terjadi penipuan
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berupaya menyerang upaya penghitungan suara yang sah dalam pernyataan dari Gedung Putih Rabu (4/11) pagi. Trump menuding telah terjadi kecurangan dan meminta penghitungan suara dihentikan. Seruan Trump ini menunjukkan upaya untuk menghitung semua surat suara sama dengan mencabut hak para pendukungnya. "Jutaan dan jutaan orang memilih kami," kata Trump di East Room seperti dilansir CNN. "Sekelompok orang yang sangat sedih sedang mencoba untuk mencabut hak kelompok orang itu," tambahnya.