KONTAN.CO.ID - SEOUL. Tsunami pertama telah mencapai pantai timur Korea Selatan pada pukul 09.21 GMT dengan ketinggian 45 cm (1,5 kaki), setelah gempa bumi besar yang melanda Jepang pada hari Senin (1/1). Badan Meteorologi Korea Selatan memperingatkan, tsunami dapat berkembang setelah gelombang awal dan dapat berlanjut selama lebih dari 24 jam. Baca Juga: Penduduk di Provinsi Gangwon Korsel Diminta Mengungsi Setelah Gempa Jepang
Tsunami Pertama Telah Mencapai Pantai Timur Korea Selatan Setelah Gempa Jepang
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Tsunami pertama telah mencapai pantai timur Korea Selatan pada pukul 09.21 GMT dengan ketinggian 45 cm (1,5 kaki), setelah gempa bumi besar yang melanda Jepang pada hari Senin (1/1). Badan Meteorologi Korea Selatan memperingatkan, tsunami dapat berkembang setelah gelombang awal dan dapat berlanjut selama lebih dari 24 jam. Baca Juga: Penduduk di Provinsi Gangwon Korsel Diminta Mengungsi Setelah Gempa Jepang