KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dollar Amerika Serikat (AS) terlihat melemah dihadapan poundsterling. Padahal Inggris minim sentimen dan terdapat sejumlah rilis data penting untuk Amerika Serikat malam ini. Dengan demikian, dollar berpeluang untuk membalik arah dan ungguli sterling. Dalam perdagangan hari Kamis (4/1) pukul 20:46 WIB, pasangan GBP/USD di pasar spot terlihat menguat 0,17% ke level US$ 1,3544. Dalam sepekan, pasangan ini sudah menguat 0,75% dari posisi US$ 1,3443. Analis Global Kapital Investama Alwi Assegaf menjelaskan, penguatan dalam beberapa hari terakhir ini merupakan rebound teknikal yang merespon melemahnya dollar di awal tahun. Padahal Inggris relatif minim sentimen dihadadapan sejumlah data tenaga kerja Amerika Serikat.
Tunggu data tenaga kerja AS, sterling sepak dollar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dollar Amerika Serikat (AS) terlihat melemah dihadapan poundsterling. Padahal Inggris minim sentimen dan terdapat sejumlah rilis data penting untuk Amerika Serikat malam ini. Dengan demikian, dollar berpeluang untuk membalik arah dan ungguli sterling. Dalam perdagangan hari Kamis (4/1) pukul 20:46 WIB, pasangan GBP/USD di pasar spot terlihat menguat 0,17% ke level US$ 1,3544. Dalam sepekan, pasangan ini sudah menguat 0,75% dari posisi US$ 1,3443. Analis Global Kapital Investama Alwi Assegaf menjelaskan, penguatan dalam beberapa hari terakhir ini merupakan rebound teknikal yang merespon melemahnya dollar di awal tahun. Padahal Inggris relatif minim sentimen dihadadapan sejumlah data tenaga kerja Amerika Serikat.