KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Utama RSUP Persahabatan Rita Rogayah mengatakan bahwa 10 pasien dalam pengawasan yang diisolasi di rumah sakit tersebut tidak memiliki riwayat pernah kontak langsung dengan pasien positif corona. Sepuluh pasien tersebut diisolasi karena mengidap gejala corona, seperti demam, batuk, sakit tenggorokan, dan sakit saluran pernafasan, serta baru berpergian dari negara terjangkit corona. Baca Juga: Sebanyak 145 orang dalam pemantauan terkait virus corona di Jakarta
Tunjukkan gejala terinfeksi virus corona, 10 pasien diisolasi di RSUP Persahabatan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktur Utama RSUP Persahabatan Rita Rogayah mengatakan bahwa 10 pasien dalam pengawasan yang diisolasi di rumah sakit tersebut tidak memiliki riwayat pernah kontak langsung dengan pasien positif corona. Sepuluh pasien tersebut diisolasi karena mengidap gejala corona, seperti demam, batuk, sakit tenggorokan, dan sakit saluran pernafasan, serta baru berpergian dari negara terjangkit corona. Baca Juga: Sebanyak 145 orang dalam pemantauan terkait virus corona di Jakarta