KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga kopi internasional mengalami penurunan dalam sepekan terakhir. Berdasarkan data Bloomberg, harga kopi untuk pengiriman Maret pun menurun 4,68% dari US$ 1,28 per busel menjadi US$ 1,22 per busel. Pranoto Soenarto, Wakil Ketua Asosiasi Eksportir Kopi Indonesia (AEKI) mengatakan, penurunan harga kopi internasional tersebut untuk akan mempengaruhi harga kopi lokal. "Harga saat ini ditentukan oleh pengiriman di bulan Maret. Nanti bulan Maret akan mengikuti harga pengiriman di bulan Mei," ujar Pranoto kepada Kontan.co.id, Senin (15/1).
Turunnya harga kopi internasional berimbas ke kopi lokal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga kopi internasional mengalami penurunan dalam sepekan terakhir. Berdasarkan data Bloomberg, harga kopi untuk pengiriman Maret pun menurun 4,68% dari US$ 1,28 per busel menjadi US$ 1,22 per busel. Pranoto Soenarto, Wakil Ketua Asosiasi Eksportir Kopi Indonesia (AEKI) mengatakan, penurunan harga kopi internasional tersebut untuk akan mempengaruhi harga kopi lokal. "Harga saat ini ditentukan oleh pengiriman di bulan Maret. Nanti bulan Maret akan mengikuti harga pengiriman di bulan Mei," ujar Pranoto kepada Kontan.co.id, Senin (15/1).