MUMBAI. Bank UBS asal Swiss dikabarkan akan menutup aktivitasnya di India. Bank asal Eropa tersebut akan menyerahkan izin perbankan mereka kepada otoritas perbankan India. Penutupan aktivitas bank tersebut sekaligus menutup layanan bisnis covering fixed income, forex operations serta credit services. Akan tetapi, sumber Reuters itu bilang, UBS masih melayani klien perusahaan, yang meliputi merger dan akuisisi, ekuitas serta layanan pasar modal utang.
UBS tutup bisnis perbankan di India
MUMBAI. Bank UBS asal Swiss dikabarkan akan menutup aktivitasnya di India. Bank asal Eropa tersebut akan menyerahkan izin perbankan mereka kepada otoritas perbankan India. Penutupan aktivitas bank tersebut sekaligus menutup layanan bisnis covering fixed income, forex operations serta credit services. Akan tetapi, sumber Reuters itu bilang, UBS masih melayani klien perusahaan, yang meliputi merger dan akuisisi, ekuitas serta layanan pasar modal utang.