KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menyerahkan tiga nama calon deputi gubernur Bank Indonesia (BI) pengganti DPR. Namun, DPR baru akan melakukan uji kepatutan dan kelayanan (fit and proper test) pada masa sidang berikutnya. Hal tersebut dikatakan oleh Anggota Komisis XI Fraksi PDIP Hendrawan Supratikno. "Melihat jadwal sidang DPR, tampaknya (fit and proper test) pada masa sidang berikutnya, masa sidang IV/2017-2018," kata Hendrawan kepada KONTAN, Selasa (30/1). Adapun masa sidang keempat dimulai pada Maret mendatang. Perry Warjiyo sendiri, akan memasuki masa purna tugas pada April 2018.
Uji calon Deputi Gubernur BI dilakukan di masa sidang IV
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menyerahkan tiga nama calon deputi gubernur Bank Indonesia (BI) pengganti DPR. Namun, DPR baru akan melakukan uji kepatutan dan kelayanan (fit and proper test) pada masa sidang berikutnya. Hal tersebut dikatakan oleh Anggota Komisis XI Fraksi PDIP Hendrawan Supratikno. "Melihat jadwal sidang DPR, tampaknya (fit and proper test) pada masa sidang berikutnya, masa sidang IV/2017-2018," kata Hendrawan kepada KONTAN, Selasa (30/1). Adapun masa sidang keempat dimulai pada Maret mendatang. Perry Warjiyo sendiri, akan memasuki masa purna tugas pada April 2018.