KONTAN.CO.ID -Â BANGKOK. Thailand berharap memiliki vaksin untuk virus corona baru yang siap tahun depan, setelah menunjukkan hasil percobaan yang positif pada tikus. Taweesin Wisanuyothin, juru bicara Pusat Administrasi Situasi Covid-19, mengatakan, Thailand akan mulai menguji vaksin messenger RNA (mRNA) pada kera minggu depan pasca percobaan yang sukses atas tikus. "Vaksin Thailand diperkirakan akan digunakan tahun depan," katanya, Rabu (20/5), seperti dikutip Reuters.
Uji coba awal sukses, Thailand ingin jadi yang pertama punya vaksin corona
KONTAN.CO.ID -Â BANGKOK. Thailand berharap memiliki vaksin untuk virus corona baru yang siap tahun depan, setelah menunjukkan hasil percobaan yang positif pada tikus. Taweesin Wisanuyothin, juru bicara Pusat Administrasi Situasi Covid-19, mengatakan, Thailand akan mulai menguji vaksin messenger RNA (mRNA) pada kera minggu depan pasca percobaan yang sukses atas tikus. "Vaksin Thailand diperkirakan akan digunakan tahun depan," katanya, Rabu (20/5), seperti dikutip Reuters.