TANGERANG. Pemerintah Kota Tangerang, Banten melalui Dinas Pemuda, Olahraga, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif melakukan pembinaan terhadap 120 Usaha Kecil Menengah (UKM) yang diarahkan untuk memiliki Hak Kekayaan Intelektual. Kepala Seksi Bina Ekonomi Kreatif, Nurkholis mengatakan, keberadaan UKM merupakan potensi yang dapat dikembangkan menjadi promosi wisata. Berbagai hasil karya yang dihasilkan, dapat dijadikan media untuk menarik wisatawan dari luar daerah maupun mancanegara.
UKM Tangerang didorong miliki HAKI
TANGERANG. Pemerintah Kota Tangerang, Banten melalui Dinas Pemuda, Olahraga, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif melakukan pembinaan terhadap 120 Usaha Kecil Menengah (UKM) yang diarahkan untuk memiliki Hak Kekayaan Intelektual. Kepala Seksi Bina Ekonomi Kreatif, Nurkholis mengatakan, keberadaan UKM merupakan potensi yang dapat dikembangkan menjadi promosi wisata. Berbagai hasil karya yang dihasilkan, dapat dijadikan media untuk menarik wisatawan dari luar daerah maupun mancanegara.