SINGAPURA. Harga emas bertahan satu pekan ini karena para investor menimbang adanya kekerasan di Ukraina dan tanda-tanda adanya kenaikan permintaan yang lebih tinggi dari China dan sumringahnya perekonomian di Amerika Serikat (AS). Harga emas diperdagangkan di harga US$ 1.293,17 per ounce pada pukul 9:43 waktu Singapura, Rabu (14/5). Kemarin harga sempat turun ke posisi US$ 1.293,63, saat harga turun 0,2% setelah data penjualan ritel di AS menunjukkan penguatan di kuartal II. Harga emas turun tanggal 12 lalu hingga sampai US$ 1.280,02, level terendah sejak 2 Mei. Harga emas sudah reli 7,6% tahun karena ketegangan antara Ukraina dan Rusia.
Ukraina memanas, apa kabar harga emas?
SINGAPURA. Harga emas bertahan satu pekan ini karena para investor menimbang adanya kekerasan di Ukraina dan tanda-tanda adanya kenaikan permintaan yang lebih tinggi dari China dan sumringahnya perekonomian di Amerika Serikat (AS). Harga emas diperdagangkan di harga US$ 1.293,17 per ounce pada pukul 9:43 waktu Singapura, Rabu (14/5). Kemarin harga sempat turun ke posisi US$ 1.293,63, saat harga turun 0,2% setelah data penjualan ritel di AS menunjukkan penguatan di kuartal II. Harga emas turun tanggal 12 lalu hingga sampai US$ 1.280,02, level terendah sejak 2 Mei. Harga emas sudah reli 7,6% tahun karena ketegangan antara Ukraina dan Rusia.