KONTAN.CO.ID - Sekali lagi, Cardano menyegel posisi dalam daftar lima mata uang kripto terbesar dari sisi kapitalisasi pasar, setelah harga melonjak 7% pada Senin (17/1), mengalahkan Bitcoin. Mengacu data CoinMarketCap pada Senin (17/1) pukul 12.55 WIB, harga Cardano naik 7,91% ke posisi US$ 1,48 dalam 24 jam terakhir, dan melesat 26,19% selama sepekan. Lonjakan harga di tengah pasar kripto yang sebagian merah, termasuk Bitcoin, ini membawa kapitalisasi market Cardano menjadi US$ 49,58, mata uang kripto terbesar kelima dari sisi market cap.
Ungguli Bitcoin dan Lainnya, Harga Mata Uang Kripto Ini Melonjak Tinggi
KONTAN.CO.ID - Sekali lagi, Cardano menyegel posisi dalam daftar lima mata uang kripto terbesar dari sisi kapitalisasi pasar, setelah harga melonjak 7% pada Senin (17/1), mengalahkan Bitcoin. Mengacu data CoinMarketCap pada Senin (17/1) pukul 12.55 WIB, harga Cardano naik 7,91% ke posisi US$ 1,48 dalam 24 jam terakhir, dan melesat 26,19% selama sepekan. Lonjakan harga di tengah pasar kripto yang sebagian merah, termasuk Bitcoin, ini membawa kapitalisasi market Cardano menjadi US$ 49,58, mata uang kripto terbesar kelima dari sisi market cap.