KONTAN.CO.ID - RIYADH. Gubernur Qassim Pangeran Faisal bin Mishaal pada hari Minggu (5/7/2020) meresmikan rumah sakit unta terbesar di dunia di Buraidah. Melansir Arab News, rumah sakit yang bernama Rumah Sakit Hewan Salam itu juga akan memiliki fasilitas penelitian modern untuk mendiagnosis penyakit terkait unta. Gubernur mengatakan, proyek senilai 100 juta real itu merupakan pencapaian nasional dan akan membantu meningkatkan fasilitas kesehatan hewan di Kerajaan. Baca Juga: Arab Saudi memperpanjang inisiatif visa dan tempat tinggal ekspatriat secara gratis
Unik! Arab Saudi membuka rumah sakit unta terbesar se-jagat raya
KONTAN.CO.ID - RIYADH. Gubernur Qassim Pangeran Faisal bin Mishaal pada hari Minggu (5/7/2020) meresmikan rumah sakit unta terbesar di dunia di Buraidah. Melansir Arab News, rumah sakit yang bernama Rumah Sakit Hewan Salam itu juga akan memiliki fasilitas penelitian modern untuk mendiagnosis penyakit terkait unta. Gubernur mengatakan, proyek senilai 100 juta real itu merupakan pencapaian nasional dan akan membantu meningkatkan fasilitas kesehatan hewan di Kerajaan. Baca Juga: Arab Saudi memperpanjang inisiatif visa dan tempat tinggal ekspatriat secara gratis