KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wacana parlemen Inggris menunda upaya Perdana Menteri Inggris Borish Johnson untuk mengeluarkan Inggris dari Uni Eropa tanpa kesepakatan disambut baik oleh pasar dan membuat poundsterling menguat terhadap beberapa mata uang lain. Mengutip Bloomberg, di pasar spot pasangan GBP/USD melemah 0,60% ke level 1,2327. Poundsterling juga menguat terhadap yen dengan naik 1,08% ke level 131,7500. Analis Monex Investindo Futures Andian mengatakan poundsterling menguat karena pelaku pasar merespon positif wacana parlemen Inggris menunda upaya Borish mengeluarkan Inggris dari Uni Eropa tanpa kesepakatan.
Upaya hard brexit PM Borish terhadang, poundsterling menguat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wacana parlemen Inggris menunda upaya Perdana Menteri Inggris Borish Johnson untuk mengeluarkan Inggris dari Uni Eropa tanpa kesepakatan disambut baik oleh pasar dan membuat poundsterling menguat terhadap beberapa mata uang lain. Mengutip Bloomberg, di pasar spot pasangan GBP/USD melemah 0,60% ke level 1,2327. Poundsterling juga menguat terhadap yen dengan naik 1,08% ke level 131,7500. Analis Monex Investindo Futures Andian mengatakan poundsterling menguat karena pelaku pasar merespon positif wacana parlemen Inggris menunda upaya Borish mengeluarkan Inggris dari Uni Eropa tanpa kesepakatan.