KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dalam beberapa kesempatan tengah gencar membidik pajak dari harta kalangan orang super tajir atau crazy rich. Kemenkeu memandang hal ini bagian dari keadilan perpajakan. Kebijakan ini berkaitan dengan pajak penghasilan kategori natura. Seperti misalnya terlihat di media sosial ada anak yang baru umurnya 2 tahun sudah diberi pesawat sama orang tuanya.Nah inilah yang menjadi salah satu target yang dipajaki oleh pemerintah. Kemudian mereka juga yang mendapatkan fasilitas dari perusahaannya luar biasa besar.
Upaya Kemenkeu Mengerek Pajak Orang Super Tajir
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dalam beberapa kesempatan tengah gencar membidik pajak dari harta kalangan orang super tajir atau crazy rich. Kemenkeu memandang hal ini bagian dari keadilan perpajakan. Kebijakan ini berkaitan dengan pajak penghasilan kategori natura. Seperti misalnya terlihat di media sosial ada anak yang baru umurnya 2 tahun sudah diberi pesawat sama orang tuanya.Nah inilah yang menjadi salah satu target yang dipajaki oleh pemerintah. Kemudian mereka juga yang mendapatkan fasilitas dari perusahaannya luar biasa besar.