Update corona di Jakarta Senin 20 Juli positif 16.899, sembuh 10.598 meninggal 745



KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gugus Tugas Nasional Percepatan Penanganan Virus Corona Covid-19 melaporkan update corona corona di Jakarta pada Senin 20 Juli 2020.

Sampai dengan Senin 20 Juli 2020, update jumlah kasus corona di Jakarta sebanyak total 16.899, kasus positif terkonfirmasi virus corona.

Ini berarti ada tambahan kasus baru positif terkonfirmasi corona di Jakarta berdasarkan catatan Kementerian Kesehatan selama 24 jam terakhir sebanyak 361 kasus baru.


Sebagai catatan pada Minggu (19/7) kemarin jumlah kasus baru terkonfirmasi corona di Jakarta sebanyak 16.538 kasus.

Gugus Tugas Nasional Percepatan Penanganan Virus Corona Covid-19 juga melaporkan jumlah kasus pasien sembuh corona di Jakarta mencapai 10.598 pasien. 

Artinya terjadi penambahan pasien sembuh yanng lebih sedikit jika dibandingkan dengan pasien baru terkonfirmasi virus corona di Jakara pada hari yang sama.

Tambahan pasien virus corona di Jakarta yang sembuh dalam sehari sebanyak 154 pasien dari sehari sebelumnya Minggu 19 Juli 2020 sebanyak 10.444 pasien.

Pada laporan tersebut Gugus Tugas Nasional Percepatan Penanganan Virus Corona Covid-19 juga menyampaikan update data pasien terkonfirmasi virus corona di Jakarta yang meninggal dunia bertambah 9 orang.

Jika pada Minggu 19 Juli 2020 kasus pasien positif terkonfirmasi corona di Jakarta yang meninggal sebanyak 736 orang, pada Senin 20 Juli 2020 ini menjadi 745 orang pasien meninggal.

Sebelumnya Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi DKI Jakarta menyampaikan update virus corona di Jakarta dan perkembangan terkini penanganan corona di Jakarta per Minggu 19 Juli 2020. 

SELANJUTNYA>>>

Editor: Syamsul Azhar