KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pada hari Minggu, 14 Februari 2021, Satgas Covid-19 (Covid-19.go.id) kembali memperbarui data vaksinasi Covid-19 di Indonesia. Menurut data yang tercantum pada laman resmi Satgas Covid-19, per 14 Februari 2021 angka vaksinasi Covid-19 tahap ke-1 di Indonesia bertambah 8.421. Dengan penambahan itu, total jumlah vaksinasi Covid-19 tahap ke-1 sudah mencapai 1.068.747. Menurut Juru Bicara Pemerintah untuk Vaksinasi Covid-19 Siti Nadia Tarmizi, vaksinasi tahap 1 berarti vaksinasi dosis pertama.
UPDATE Vaksinasi Covid-19, Minggu (14/2): Tahap 1 = 1.068.747 dan Tahap 2 = 425.578
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pada hari Minggu, 14 Februari 2021, Satgas Covid-19 (Covid-19.go.id) kembali memperbarui data vaksinasi Covid-19 di Indonesia. Menurut data yang tercantum pada laman resmi Satgas Covid-19, per 14 Februari 2021 angka vaksinasi Covid-19 tahap ke-1 di Indonesia bertambah 8.421. Dengan penambahan itu, total jumlah vaksinasi Covid-19 tahap ke-1 sudah mencapai 1.068.747. Menurut Juru Bicara Pemerintah untuk Vaksinasi Covid-19 Siti Nadia Tarmizi, vaksinasi tahap 1 berarti vaksinasi dosis pertama.