KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak penyebaran virus corona semakin meluas. Data menunjukkan, hingga Selasa (11/2) pukul 06.43 WIB, tercatat 42.763 kasus terkonfirmasi, 1.013 orang meninggal dan 3.946 orang sembuh. China masih menjadi negara dengan jumlah korban terbanyak. Sementara itu, negara-negara di luar China, Taiwan, Hong Kong dan Makau yang sudah terjangkiti virus corona adalah: Singapura, Thailand, Jepang, Malaysia, Australia, Jerman, Vietnam, Amerika Serikat, Prancis, Kanada, Uni Emirat Arab, Italia, Filipina, India, Inggris, Rusia, Nepal, Kamboja, Belgia, Spanyol, Finlandia, Swedia dan Sri Lanka. Baca Juga: WHO: Percikan virus corona bisa menjadi api yang lebih besar
Update Virus Corona: Terjangkit 42.763, meninggal 1.013,sembuh 3.946 (11/2-06.43 WIB)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak penyebaran virus corona semakin meluas. Data menunjukkan, hingga Selasa (11/2) pukul 06.43 WIB, tercatat 42.763 kasus terkonfirmasi, 1.013 orang meninggal dan 3.946 orang sembuh. China masih menjadi negara dengan jumlah korban terbanyak. Sementara itu, negara-negara di luar China, Taiwan, Hong Kong dan Makau yang sudah terjangkiti virus corona adalah: Singapura, Thailand, Jepang, Malaysia, Australia, Jerman, Vietnam, Amerika Serikat, Prancis, Kanada, Uni Emirat Arab, Italia, Filipina, India, Inggris, Rusia, Nepal, Kamboja, Belgia, Spanyol, Finlandia, Swedia dan Sri Lanka. Baca Juga: WHO: Percikan virus corona bisa menjadi api yang lebih besar