JAKARTA. Industri keramik nasional yang pernah berjaya terus tergerus. Total kapasitas terpasang keramik nasional mencapai 570 m2 - 580 juta m2 per tahun. Akan tetapi utilisasi produksi pada 2016 baru mencapai 65% dari itu.Ketua Umum Asosiasi Aneka Keramik Indonesia (ASAKI), Elisa Sinaga menyatakan, penyebab utilisasi rendah tersebut karena permintaan dari sektor properti menurun. Selain itu mulai banyak pabrik kecil yang menutup produksinya dan beralih menjadi importir. "Saat ini jumlah impor kita terus naik. Di 2016 impor naik 26% dibanding 2015," kata Elisa, Rabu (8/3).Tahun ini, ASAKI menargetkan utilisasi bisa pulih ke 75% sampai 80%. Sedangkan untuk penjualan ditargetkan tumbuh 10%-15%.
Utilisasi industri keramik lokal rendah
JAKARTA. Industri keramik nasional yang pernah berjaya terus tergerus. Total kapasitas terpasang keramik nasional mencapai 570 m2 - 580 juta m2 per tahun. Akan tetapi utilisasi produksi pada 2016 baru mencapai 65% dari itu.Ketua Umum Asosiasi Aneka Keramik Indonesia (ASAKI), Elisa Sinaga menyatakan, penyebab utilisasi rendah tersebut karena permintaan dari sektor properti menurun. Selain itu mulai banyak pabrik kecil yang menutup produksinya dan beralih menjadi importir. "Saat ini jumlah impor kita terus naik. Di 2016 impor naik 26% dibanding 2015," kata Elisa, Rabu (8/3).Tahun ini, ASAKI menargetkan utilisasi bisa pulih ke 75% sampai 80%. Sedangkan untuk penjualan ditargetkan tumbuh 10%-15%.