KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Vaksin Sinovac-CoronaVac COVID-19 akan dimasukkan dalam program vaksinasi nasional Singapura, Kementerian Kesehatan (MOH) mengumumkan pada Sabtu (23/10). Ini mengikuti keputusan Otoritas Ilmu Kesehatan (HSA) untuk memberikannya otorisasi sementara di bawah Rute Akses Khusus Pandemi (PSAR). Kementerian Kesehatan mencatat bahwa tingkat vaksinasi lokal tinggi yakni lebih dari 90 persen pada kelompok usia yang memenuhi syarat, ada beberapa yang memilih untuk tidak menggunakan vaksin mRNA karena preferensi pribadi yang kuat.
Vaksin Sinovac COVID-19 akan dimasukkan dalam program vaksinasi nasional Singapura
KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Vaksin Sinovac-CoronaVac COVID-19 akan dimasukkan dalam program vaksinasi nasional Singapura, Kementerian Kesehatan (MOH) mengumumkan pada Sabtu (23/10). Ini mengikuti keputusan Otoritas Ilmu Kesehatan (HSA) untuk memberikannya otorisasi sementara di bawah Rute Akses Khusus Pandemi (PSAR). Kementerian Kesehatan mencatat bahwa tingkat vaksinasi lokal tinggi yakni lebih dari 90 persen pada kelompok usia yang memenuhi syarat, ada beberapa yang memilih untuk tidak menggunakan vaksin mRNA karena preferensi pribadi yang kuat.