KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Vale Indonesia Tbk (INCO) mulai mempersiapkan ekspansi organik pada tahun ini. Perusahaan telah menyiapkan sejumlah belanja modal atau capital expenditure (capex) guna mendukung ekspansi tersebut. "Anggaran tahun ini US$ 95 juta," ujar Direktur Keuangan INCO Febriany Eddy, Rabu (4/4). Sejatinya, capex setara Rp 1,3 triliun itu hanya naik sekitar 5% dibandingkan anggaran tahun lalu, sebesar US$ 90 juta. Namun, jika dibandingkan realisasi serapan capex tahun lalu yang hanya US$ 68 juta, maka dana untuk investasi modal itu meningkat sekitar 40%.
Vale Indonesia anggarkan capex US$ 95 juta pada 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Vale Indonesia Tbk (INCO) mulai mempersiapkan ekspansi organik pada tahun ini. Perusahaan telah menyiapkan sejumlah belanja modal atau capital expenditure (capex) guna mendukung ekspansi tersebut. "Anggaran tahun ini US$ 95 juta," ujar Direktur Keuangan INCO Febriany Eddy, Rabu (4/4). Sejatinya, capex setara Rp 1,3 triliun itu hanya naik sekitar 5% dibandingkan anggaran tahun lalu, sebesar US$ 90 juta. Namun, jika dibandingkan realisasi serapan capex tahun lalu yang hanya US$ 68 juta, maka dana untuk investasi modal itu meningkat sekitar 40%.