KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga batubara yang tercermin dalam Harga Batubara Acuan (HBA) Februari 2020 naik tipis dibanding HBA Januari. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mematok HBA Februari sebesar US$ 66,89 per ton. Angka itu naik 1,45% dibandingkan HBA Januari yang ada di angka US$ 65,93 per ton. Kepala Biro Komunikasi, Layanan Informasi Publik dan Kerja Sama (KLIK) Kementerian ESDM, Agung Pribadi mengungkapkan, kondisi pasar global masih menjadi faktor dominan. Baca Juga: Adaro Energy (ADRO) fokus selesaikan proyek PLTU di tahun ini
Virus corona ikut kerek Harga Batubara Acuan di Februari 2020 jadi US$ 66,89 per ton
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga batubara yang tercermin dalam Harga Batubara Acuan (HBA) Februari 2020 naik tipis dibanding HBA Januari. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mematok HBA Februari sebesar US$ 66,89 per ton. Angka itu naik 1,45% dibandingkan HBA Januari yang ada di angka US$ 65,93 per ton. Kepala Biro Komunikasi, Layanan Informasi Publik dan Kerja Sama (KLIK) Kementerian ESDM, Agung Pribadi mengungkapkan, kondisi pasar global masih menjadi faktor dominan. Baca Juga: Adaro Energy (ADRO) fokus selesaikan proyek PLTU di tahun ini