KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Presiden Rusia, Vladimir Putin, dikabarkan akan segera menemui sejawatnya di Beijing, Xi Jinping, dalam waktu dekat. Menteri Luar Negeri China, Wang Yi, pada hari Senin (18/9) memulai kunjungannya bilateralnya ke Rusia. Dalam kunjungan yang akan berlangsung selama empat hari ini, kedua negara diperkirakan akan menguatkan komitmen dan kepercayaan politik yang lebih dalam. Wang, yang mengepalai kementerian luar negeri serta kantor urusan luar negeri Partai Komunis China, akan bertemu dengan Sekretaris Dewan Keamanan Rusia, Nikolai Patrushev, untuk pembicaraan keamanan tahunan.
Vladimir Putin Diprediksi Akan Temui Xi Jinping di Beijing pada Bulan Oktober
KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Presiden Rusia, Vladimir Putin, dikabarkan akan segera menemui sejawatnya di Beijing, Xi Jinping, dalam waktu dekat. Menteri Luar Negeri China, Wang Yi, pada hari Senin (18/9) memulai kunjungannya bilateralnya ke Rusia. Dalam kunjungan yang akan berlangsung selama empat hari ini, kedua negara diperkirakan akan menguatkan komitmen dan kepercayaan politik yang lebih dalam. Wang, yang mengepalai kementerian luar negeri serta kantor urusan luar negeri Partai Komunis China, akan bertemu dengan Sekretaris Dewan Keamanan Rusia, Nikolai Patrushev, untuk pembicaraan keamanan tahunan.