KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Perlu diakui bahwa internet membawa jutaan manfaat bagi kehidupan manusia di era digital saat ini. Namun, manfaat juga datang bersamaan dengan bahaya yang tidak kalah banyaknya. Bahaya internet ini secara khusus menjadi perhatian dari Presiden Rusia, Vladimir Putin. Putin membagikan pemikirannya terkait besarnya dampak internet bagi masyarakat. Menurut sang presiden, internet punya kemampuan merusak jika pedoman moral tidak diikuti. Dalam pertemuan dengan para sukarelawan 4 Maret lalu, Putin berpikir bahwa internet harus mengikuti pedoman moral. Jika tidak, masyarakat akan menghancurkan dirinya sendiri dari dalam.
Vladimir Putin ingatkan bahaya internet: Bisa merusak masyarakat dari dalam!
KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Perlu diakui bahwa internet membawa jutaan manfaat bagi kehidupan manusia di era digital saat ini. Namun, manfaat juga datang bersamaan dengan bahaya yang tidak kalah banyaknya. Bahaya internet ini secara khusus menjadi perhatian dari Presiden Rusia, Vladimir Putin. Putin membagikan pemikirannya terkait besarnya dampak internet bagi masyarakat. Menurut sang presiden, internet punya kemampuan merusak jika pedoman moral tidak diikuti. Dalam pertemuan dengan para sukarelawan 4 Maret lalu, Putin berpikir bahwa internet harus mengikuti pedoman moral. Jika tidak, masyarakat akan menghancurkan dirinya sendiri dari dalam.