KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Thailand mengonfirmasi kematian pertama akibat antraks, menyusul dua kasus infeksi dan ratusan orang yang diduga terpapar bakteri mematikan tersebut. Seorang pria berusia 53 tahun di Provinsi Mukdahan, wilayah timur laut yang berbatasan langsung dengan Laos, meninggal pada Rabu (30/4) setelah terinfeksi antraks. Pemerintah Thailand menyebutkan bahwa satu kasus tambahan telah dikonfirmasi di provinsi yang sama, sementara tiga kasus lain tengah diselidiki.
Wabah Antraks di Thailand: 1 Tewas, Ratusan Terinfeksi Usai Konsumsi Daging Mentah
KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Thailand mengonfirmasi kematian pertama akibat antraks, menyusul dua kasus infeksi dan ratusan orang yang diduga terpapar bakteri mematikan tersebut. Seorang pria berusia 53 tahun di Provinsi Mukdahan, wilayah timur laut yang berbatasan langsung dengan Laos, meninggal pada Rabu (30/4) setelah terinfeksi antraks. Pemerintah Thailand menyebutkan bahwa satu kasus tambahan telah dikonfirmasi di provinsi yang sama, sementara tiga kasus lain tengah diselidiki.