KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Departemen Luar Negeri AS mendesak warga Amerika pada Senin untuk mempertimbangkan kembali rencana perjalanannya ke China karena virus corona. Sebelumnya, Deplu AS juga mengeluarkan peringatan untuk tidak melakukan perjalanan ke provinsi Hubei di China, tempat penyakit pernapasan diyakini berasal. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS (CDC) mengatakan pada hari Senin bahwa pihaknya tidak mencatat kasus penyakit baru yang dikonfirmasi dalam semalam sejak pembaruan terakhir dari lima. Akan tetapi, sebanyak 110 kasus potensial sedang diselidiki. Departemen Luar Negeri mengatakan Amerika harus mempertimbangkan kembali rencana perjalanan ke China selama wabah merebak. Dalam sebuah peringatan yang diposting pada hari Jumat, Departemen Luar Negeri mengatakan:
Wabah virus corona, begini bunyi peringatan yang dirilis Departemen Luar Negeri AS
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Departemen Luar Negeri AS mendesak warga Amerika pada Senin untuk mempertimbangkan kembali rencana perjalanannya ke China karena virus corona. Sebelumnya, Deplu AS juga mengeluarkan peringatan untuk tidak melakukan perjalanan ke provinsi Hubei di China, tempat penyakit pernapasan diyakini berasal. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS (CDC) mengatakan pada hari Senin bahwa pihaknya tidak mencatat kasus penyakit baru yang dikonfirmasi dalam semalam sejak pembaruan terakhir dari lima. Akan tetapi, sebanyak 110 kasus potensial sedang diselidiki. Departemen Luar Negeri mengatakan Amerika harus mempertimbangkan kembali rencana perjalanan ke China selama wabah merebak. Dalam sebuah peringatan yang diposting pada hari Jumat, Departemen Luar Negeri mengatakan: