KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengamat Otomotif, Bebin Djuana menyatakan bahwa konversi mesin motor menjadi mesin listrik adalah rencana yang menarik. Ia menilai, tidak semua pemilik motor mampu atau bisa membeli motor listrik baru. Dengan demikian langkah tersebut bisa mendorong pemakaian kendaraan listrik di masyarakat. "Konversi mesin motor menjadi motor listrik sungguh rencana yang menarik, karena tidak semua pemilik motor bisa atau mampu membeli motor listrik baru dan bisa karena alasan lain enggan melepas motor yang sedang dipakai saat ini," ujarnya saat dihubungi oleh Kontan, Senin (12/12).
Wacana Konversi Mesin Motor Listrik Mendapat Dukungan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pengamat Otomotif, Bebin Djuana menyatakan bahwa konversi mesin motor menjadi mesin listrik adalah rencana yang menarik. Ia menilai, tidak semua pemilik motor mampu atau bisa membeli motor listrik baru. Dengan demikian langkah tersebut bisa mendorong pemakaian kendaraan listrik di masyarakat. "Konversi mesin motor menjadi motor listrik sungguh rencana yang menarik, karena tidak semua pemilik motor bisa atau mampu membeli motor listrik baru dan bisa karena alasan lain enggan melepas motor yang sedang dipakai saat ini," ujarnya saat dihubungi oleh Kontan, Senin (12/12).